Giving My Best Headline Animator

Minggu, 17 Januari 2010

Jadwal Kualifikasi Piala Dunia Afrika Selatan 2010

Piala Dunia 2010 sudah tak lama lagi...
Semua mata tertuju pada Afrika Selatan, yang menjadi tuan rumah piala dunia 2010 kali ini..
Inilah jadwal-jadwal kualifikasi piala dunia berserta jamnya (kalo tidak salah sih Waktu Indonesia Bagian Barat, Jakarta)
*maap jadwal sewaktu-waktu dalam berubah, dikutip dari situs soccerway.com

11 Juni
Afrika Selatan Vs Mexico - 21:00

12 Juni
Uruguay Vs Prancis - 01:30
Korea Selatan Vs Yunani - 18:30
Argentina Vs Nigeria - 21:00

13 Juni
Inggris Vs Amerika - 01:30
Algeria Vs Slovenia - 18:30
Serbia Vs Ghana - 21:00

14 Juni
Jerman Vs Australia - 01:30
Netherlands Vs Denmark - 18:30
Jepang Vs Kamerun - 21:00

15 Juni
Italia Vs Paraguay - 01:30
Selandia Baru Vs Slovakia - 18:30
Pantai Gading Vs Portugal - 21:00

16 Juni
Brazil Vs Korea DPR - 01:30
Honduras Vs Chile - 18:30
Spanyol Vs Swiss - 21:00

17 Juni
Afrika Selatan Vs Uruguay - 01:30
Argentina Vs Korea Selatan - 18:30
Yunani Vs Nigeria - 21:00

18 Juni
Prancis Vs Mexico - 01:30
Jerman Vs Serbia - 18:30
Slovenia Vs Amerika - 21:00

19 Juni
Inggris Vs Algeria - 01:30
Netherlands Vs Jepang - 18:30
Ghana Vs Australia - 21:00

20 Juni
Kamerun Vs Denmark - 01:30
Slovakia Vs Paraguay - 18:30
Italia Vs Selandia Baru - 21:00

21 Juni
Brazil Vs Pantai Gading - 01:30
Portugal Vs Korea DPR - 18:30
Chile Vs Swiss - 21:00

22 Juni
Spanyol Vs Honduras - 01:30
Mexico Vs Uruguay - 21:00
Prancis Vs Afrika Selatan - 21:00


23 Juni
Yunani Vs Argentina - 01:30
Nigeria Vs Korea Selatan - 01:30
Amerika Vs Algeria - 21:00
Slovenia Vs Inggris - 21:00

24 Juni
Australia Vs Serbia - 01:30
Ghana Vs Jerman - 01:30
Paraguay Vs Selandia Baru - 21:00
Slovakia Vs Italia - 21:00

25 Juni
Denmark Vs Jepang - 01:30
Kamerun Vs Netherlands - 01:30
Korea DPR Vs Pantai Gading - 21:00
Portugal Vs Brazil - 21:00 (Big Match... Hahaha ^^)

26 Juni
Swiss Vs Honduras - 01:30
Chile Vs Spanyol - 01:30

Pembagian Grup
Grup A
1. Afrika Selatan
2. Mexico
3. Uruguay
4. Francis

Grup B
1. Argentina
2. Korea Selatan
3. Nigeria
4. Yunani

Grup C
1. Inggris
2. Amerika Serikat
3. Algeria
4. Slovenia



Grup D
1. Jerman
2. Australia
3. Ghana
4. Serbia


Grup E
1. Netherlands
2. Jepang
3. Kamerun
4. Denmark

Grup F
1. Italia
2. Selandia Baru
3. Paraguay
4. Slovakia

Grup G (Grup Neraka)
1. Brazil
2. Korea DPR
3. Pantai Gading
4. Portugal

Grup H
1. Spanyol
2. Honduras
3. Chile
4. Swiss


Jadi siapakah negara jagoan kamu yang akan lolos dari kualifikasi Piala Dunia???
Hmmm... yang pasti gw dukung Spanyol... Hahahah ^^

Comments :

0 komentar to “Jadwal Kualifikasi Piala Dunia Afrika Selatan 2010”


Posting Komentar